of

Perangi hoax virus corona, Patmor Brimob berikan informasi kepada warga

Published 03 April 2020 06:00 By Admin Kaltara

Tarakan – Tim Patmor Kompi 2 Batalyon A Pelopor mengimbau kepada masyarakat agar tidak menyebarkan berita bohong atau hoax terkait isu wabah virus corona baru (COVID-19) serta menyebarluaskan berita yang belum tentu kebenarannya karena bisa berurusan dengan masalah hukum. Rabu (1/04/2020).
penyebaran hoaks terkait isu COVID-19 dengan sagat banyak sekali beredar di media sosial. Menanggapi hal ini Patmor Brimob dikerahkan untuk ajak warga tidak menyebarkan hoax dan berita yang belum tentu kebenarannya. Sembari memberikan himbauan terkait keamanan , Tim Patmor juga meberikan informasi terkini tentang covid-19 terutama di wilayah Kaltara.

“diharapkan masyarakat dapat memilih informasi yang terpaercaya, Tim Patroli kami akan selalu henghimbau untuk lebih bijak bermedia sosial agar tidak timbuk kepanikan di masyarakat,” kata Dansat Brimob Polda Kaltara, Kombes Pol Heri Sulesmono, SIK.
Melihat dampak buruk berita hoaks tersebut, Brimob Kompi 2 Batalyon A Pelopor terus mensosialisasikan kepada masyarakat di Kota Tarakan untuk bijak dan hati-hati dalam membuat status atau menyebarkan informasi di media sosial. Semoga Indonesia segera pulih dari pandemik virus corona.

Makosat

Persaingan Ketat Hari Kedua Final Kejuaran Menembak Polwan Se-Polda Kaltara Dalam Rangka HUT Brimob Ke-79.

29 October 2024

Kejuaraan menembak digelar di Lapangan Tembak Mako Satbrimob Polda Kaltara Kota Tarakan. Kegiatan di hari kedua ini di hadiri langsung oleh Kapolda Kalimantan Utara Irjen Pol. Hary Sudwijanto, S.I.K., M.Si. . Selasa (29/10/2024). Perlombaan kali ini memperebutkan Juara 1 di kelas Pistol Dueling Plat, dan di adakan juga kelas tambahan bagi peserta 10 besar terbaik di babak kualifikasi hari pertama adapun kelas yang di perlombakan adalah Laras Panjang Presisi 100m dan Pistol Presisi 20m. Dalam sambutannya Kapolda Kaltara Menyampaikan saya merasa bangga atas keikutsertaan Polwan Se-Polda Kaltara ...

Jaga Kebugaran, Brimob Kaltara Rutin Laksanakan Olahraga Pagi

01 December 2019

Tarakan - Sebagai wujud untuk menjaga fisik dan kebugaran seluruh personil dalam memberikan pelayanan yang maksimal kepada masyarakat sehari-hari, Personil Satbrimob Polda Kaltara rutin melaksanakan kegiatan olahraga Pagi di lari keluar Ksatrian yang dilaksanakan pada hari Selasa dan Jumat. Tampak dengan semangatnya personil Satbrimob Polda Kaltara ikut serta dalam olahraga pagi ini. Hal ini tentunya menjadikan contoh hidup sehat yang diberikan oleh anggota Brimob kepada Masyarakat. Dansat Brimob Polda Kaltara, Kombes Pol Heri Sulesmono, SIK mengatakan Mens sana in corpore sano “Didalam tubuh ...

Batalyon Pelopor

Tim Patmor Brimob Kaltara Ingatkan Remaja Untuk Selalu Tertib Diruang Publik

14 December 2019

Tarakan - Guna selalu menjaga situasi kamtibmas yang aman, nayaman dan kondusif, Tim patmor Kompi 2 Batalyon A Pelopor melaksanakan Patroli Malam menyambangi warga di malam hari dan memerikan himbauan terkait Kamtibmas di wilayah hukum Kota Tarakan, Kamis (12/12/2019). Dalam kegiatan tersebut tim patmor yang dipimpin oleh Bripka Suparjo melaksanakan patroli ke wilayah Sekitaran Taman Berkampung dan menghampiri kerumunan remaja yang sedang nongkrong dipinggiran, terlihat kerumunan remaja tersebut membawa kendaraan bermotor dan ada yang tidak menggunakan helm, hal ini sangat berbahaya bagi kesel...

Follow Us