Perangi hoax virus corona, Patmor Brimob berikan informasi kepada warga
Published 03 April 2020 06:00 By Admin Kaltara

Tarakan – Tim Patmor Kompi 2 Batalyon A Pelopor mengimbau kepada masyarakat agar tidak menyebarkan berita bohong atau hoax terkait isu wabah virus corona baru (COVID-19) serta menyebarluaskan berita yang belum tentu kebenarannya karena bisa berurusan dengan masalah hukum. Rabu (1/04/2020).
penyebaran hoaks terkait isu COVID-19 dengan sagat banyak sekali beredar di media sosial. Menanggapi hal ini Patmor Brimob dikerahkan untuk ajak warga tidak menyebarkan hoax dan berita yang belum tentu kebenarannya. Sembari memberikan himbauan terkait keamanan , Tim Patmor juga meberikan informasi terkini tentang covid-19 terutama di wilayah Kaltara.
“diharapkan masyarakat dapat memilih informasi yang terpaercaya, Tim Patroli kami akan selalu henghimbau untuk lebih bijak bermedia sosial agar tidak timbuk kepanikan di masyarakat,” kata Dansat Brimob Polda Kaltara, Kombes Pol Heri Sulesmono, SIK.
Melihat dampak buruk berita hoaks tersebut, Brimob Kompi 2 Batalyon A Pelopor terus mensosialisasikan kepada masyarakat di Kota Tarakan untuk bijak dan hati-hati dalam membuat status atau menyebarkan informasi di media sosial. Semoga Indonesia segera pulih dari pandemik virus corona.

Batalyon Pelopor
27 January 2020
Tarakan – Tim Patmor Kompi 2 Batalyon A Pelopor Satbrimob Polda Kaltara dibawah piminan Bripka Marthinus Lamapaha sambangi warga dan sampaikan pesan kamtibmas serta mengajak Warga sekitar untuk saling menjaga keamanan lingkungan rumah tempat tinggal kelurahan Sebengkok Kecamatan Tarakan Tengah , Kota Tarakan, Kalimantan Utara.
Patroli Sambang merupakan salah satu tugas dan kewajiban yang harus dilaksanakan secara rutin oleh Kepolisian guna melaksanakan tindakan preventif oleh Kepolisian dalam hal ini Brimob Kaltara.
Dengan bertujuan menjalin tali silaturahmi, dan mencari informasi yang berkem...
Batalyon Pelopor
13 June 2020
Dapur Lapangan yang digelar oleh TNI Polri Kabupaten Nunukan terus beroperasi, Kompi 3 Batalyon A Pelopor bersama satuan kewilayahan terus menggelar dapur umum untuk membagikan makanan di wilayah Kabupaten Nunukan Kalimantan Utar. Jum’at, (12/06/2020).
Belum selesainya Pandemi Covid-19 di Kalimantan Utara yang terus berlangsung memperburuk kondisi perekonomian Masyarakat. Dengan Program Dapur lapangan, TNI Polri terus memberikan pelayanan kepada masyarakat yang terdampak pandemi Covid-19.
Kegiatan yang sudah berjalan beberapa bulan ini terus digencarkan demi terpenuhinya kebutuhan pangan mas...
Batalyon Pelopor
Detasemen Gegana
Makosat
04 March 2020
Tarakan – Satbrimob Polda Kaltara ikut serta dalam kegiatan Cipta Kondisi Dalam Rangka Operasi Kepolisian Hiburan Kayan 2020 di Kota Tarakan, Kalimantan Utara. Selasa, 03 Februari 2020.
Kegiatan Razia dalam rangka Operasi Kepolisian Hiburan Kayan 2020 masih terus berjalan hingga saat ini. Kegiatan ini terus dilaksanakan Guna menekan peredaran dan penyalah gunaan narkoba di tempat hiburan. Polres Tarakan bersama dengan Instansi TNI Polri Kota Tarakan dan BNN Provinsi Kaltara menggelar razia gabungan di beberapa tempat hiburan yang ada di Kota Tarakan. Kali ini yang menjadi sasaran petugas gabu...