Iptu Budi : Kesehatan Merupakan Investasi Jangka Panjang
Published 20 December 2019 06:00 By Admin Kaltara

Nunukan – Iptu Budi Utomo Danki 3 Batalyon A Pelopor memimpin anggota Brimob Kompi 3 Batalyon A Pelopor Satbrimob Polda Kaltara melaksanakan olahraga pagi lari keluar asrama diwilayah Kabupaten Nunukan, Jumat (20/12/19).
sebelum melaksanakan olahraga pagi seluruh personel terlebih dahulu mengikuti apel pagi yang dan dilanjutkan pemanasan. Route olahraga pagi personil Brimob Kompi 3 yaitu dimulai dari Mako Kompi 3 kemudian menuju Polres Nunukan dan kemudian kembali ke Mako. Setelah melaksanakan kegiatan olahraga Pagi, ditutup dengan kegiatan penguatan seperti push up dan sit up agar badan tetap prima dan postur tubuh tetap ideal. Menurut Danki 3 Iptu Budi mengungkapkan bahwa Kesehatan merupakan investasi jangka Panjang untuk masing0masing personil.
Dansat Brimob Polda Kaltara Kombes Pol Heri Sulesmono, SIK mengatakan, “kegiatan olah raga pagi ini bertujuan untuk menjaga kondisi fisik para Anggota supaya tetap fit dan sehat, serta sebagai sarana menjalin kebersamaan dan kekompakan antar personil” Kata Kombes Pol Heri Sulesmono, SIK.

Batalyon Pelopor
03 April 2020
Tarakan – Tim Patroli Bermotor Kompi 2 Batalyon A Pelopor melaksanakan Himbauan berkala secara rutin dalam rangka menyampaikan himbauan dan Maklumat Kapolri tentang Pencegahan Penyebaran dan Penularan Virus Corona kepada masyarakat Kota Tarakan, Jumat (03/04) pagi.
Kali ini dalam pelaksanaannya, Brimob mengunjungi Pasar Ghuser dan menyampaikan himbauan serta Maklumat Kapolri, yang diantaranya adalah meminta agar seluruh masyarakat untuk sementara tidak mengadakan kegiatan sosial kemasyarakatan yang menyebabkan berkumpulnya massa dalam jumlah banyak baik ditempat umum maupun di lingkungan sendi...
Batalyon Pelopor
Detasemen Gegana
Makosat
31 July 2020
Tarakan – Peringatan Hari Raya Idhul Adha 1441 Hijriah di Satbrimob Polda Kaltara melaksanakan pemotongan 7 ekor sapi qurban untuk dibagikan kepada masyarakat. Jum’at (31/07/2020).
Pemotongan Hewan Qurban merupakan agenda tahunan yang dilaksanakan Satuan Brimob Polda Kaltara dalam menyambut Hari Raya Idul Adha. Ditengah masa pandemi kegiatan masyarakat yang serba dibatasi membuat beberapa kegiatan keagamaan pada beberapa bulan terakhir tak dapat dilaksanaan. Usai masa pelonggaran PSBB kali ini masyarakat dapat perlahan kembali melaksanakan kegiatan yang rutin dilaksanakan yaitu peringa...
Makosat
21 January 2020
Tarakan – Kepolisian Daerah Kalimantan Utara (Polda Kaltara) serahkan bantuan untuk korban kebakaran Pasar Batu Sebengkok, Kota Tarakan, 21 Januari 2020.
Kapolda Kaltara Brigjen Pol Drs. Indrajit, SH yang didampingi Pejabat Utama Polda Kaltara menyerahkan langsung bantuan sekaligus melihat langsung kondisi korban di posko kebakaran di Halaman Masjid AT Taqwa, Sebengkok, Kota Tarakan. Hadir pula mendampingi Bapak Kapolda Kaltara, Komandan Satuan Brimob Polda Kaltara Kombes Pol Heri Sulesmono, S.I.K. juga ikut mengunjungi lokasi kebakaran.
“Kita serahkan Rp 1 Juta tiap Kepala Keluarga (KK), selu...