of

Sambang warga, Tim Patmor Kompi 2 menemani masyarakat melaksanakan siskamling

Published 04 March 2020 06:00 By Admin Kaltara

Tarakan – Tim Patmor Kompi 2 Batalyon A Pelopor Satbrimob Polda Kaltara dibawah piminan Aipda Muzammil sambangi warga dan sampaikan pesan kamtibmas serta mengajak Warga sekitar untuk saling menjaga keamanan lingkungan rumah tempat tinggal Karang anyar pantai Kota Tarakan, Kalimantan Utara. Selasa (03/03/2020).

Patroli Sambang merupakan salah satu tugas dan kewajiban yang harus dilaksanakan secara rutin oleh Kepolisian guna melaksanakan tindakan preventif oleh Kepolisian dalam hal ini Brimob Kaltara. Dengan bertujuan menjalin tali silaturahmi, dan mencari informasi yang berkembang di masyarakat, juga untuk menyampaikan pesan-pesan kamtibmas. Kali ini tim Patmor menyinggahi salah satu Lokasi dimana warga melaksanakan piket siskamling di jalan Mulawarman Karang anyar pantai Kota Tarakan. Sembari temani warga melaksanakan siskamling tim Patmor mengajak warga agar selalu menjaga kamtibmas dan selalu waspada terhadap situasi lingkungan terutama bahaya tindak kriminalitas yang sering terjadi diwilayah pemukiman. Karena setiap kelengahan akan memberikan celah terhadap pelaku kriminal untuk melakukan aksinya.

Dansat Brimob Polda Kaltara juga selalu memberikan penekanan kepada Personil agar terus mendekatkan diri dengan masyarakat. "Terjun langsung dan berada di tengah-tengah masyarakat merupakan aksi nyata Brimob Polri dalam memberikan dan menciptakan rasa aman, disamping itu juga komunikasi yang baik agar masyarakat memahami pentingnya menjaga keamanan lingkungan" jelas Dansat Brimob Polda Kaltara, Kombes Pol Heri Sulesmono. SIK.

Batalyon Pelopor Detasemen Gegana Makosat

Hari Ketiga Pencarian Korban Laka Air KP. Kepodang Tim SAR Gabungan Belum Menemukan Titik Terang

12 August 2020

Tarakan – Proses pencarian ABK Kp. Kepodang atas nama Bharatu Yoseph Arianto yang hilang sejak minggu belum menemukan titik terang. Tim SAR gabungan pun memperluas daerah pencarian hingga ke hilir masuk kedaerah tambak milik warga. Hari ini Rabu (12/08) Tim SAR gabungan juga meminta bantuan kepada unsur masyarakat bila mana menemukan korban ketiga. Tidak tinggal diam Tim SAR dari Satbrimob Polda Kalimantan Utara terus mencari dari daerah awal terjadinya kecelakaan hingga daerah ditemukannya korban kedua. Dantim SAR Satbrimob Polda Kaltara Aipda Rudik Harianto menerangkan perncarian akan terus...

Makosat

Dansat Brimob Siap mendukung Comander Wish Kapolda Kaltara

03 September 2020

TANJUNG SELOR – Hari pertama bertugas sebagai Kapolda Kaltara, Irjen Pol. Drs. Bambang Kristiyono M.Hum langsung menggelar Comander Wish, yang dihadiri Wakapolda Kaltara Brigjen Pol. Erwin Zadma, dan pejabat utama (PJU) serta personel Polda Kaltara, termasuk Komadan Satuan Brimob Polda Kaltara Kombes Pol. Heri Sulesmono, SIK. Kegiatan tersebut digelar di Mapolda Kaltara, Kamis 3 September 2020. Dalam kesempatan tersebut, Bambang Kristiyono menyampaikan bahwa ada beberapa program prioritas Kapolri yang harus jadi menjadi acuan Polda Kaltara. Di antaranya mewujudkan SDM yang unggul, pemantapan ...

Batalyon Pelopor Makosat

Satbrimob Polda Kaltara ikuti Upacara Hari Bhayangkara ke 74 di Mapolda Kaltara

01 July 2020

Tanjung Selor - Dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara ke 74, Pelaksanaan Upacara Hari Bhayangkara di Polda Kaltara berlangsung lancar dan Khidmat ditengah masa pandemi. Rabu (01/07/2020) . Upacara Hari Bhayangkara merupakan acara puncak dari peringatan hari Bhayangkara ke 74 yang dilaksanakan oleh Polda Kaltara. Kegiatan yang dimulai pada pukul 09.00 wita tersebut berjalan dengan lancar dan khidmat. Meskipun tidak melibatkan banyak personel seperti Upacara peringatan di tahun sebelumnya, kegiatan ini terasa lengkap karena dihadiri oleh seluruh Pejabat Utama Polda Kaltara tak terkecuali D...

Follow Us