of

Patroli Gabungan Tni-Polri Tertibkan Masyarakat Patuhi Protokol Kesehatan

Published 05 June 2020 11:32 By Admin Kaltara

Tarakan  – Patroli Gabungan Covid-19 Satuan Brimob Polda Kaltara bersama Satuan kewilayahan memperingatkan masyarakat untuk mematuhi protokol kesehatan. Kamis (4/6/2020).

Masih belum meredanya kasus Covid 19 sampai hari ini mengharuskan pemerintah menerapkan peraturan baru New Normal untuk memulihkan kondisi perkenomian masyarakan. Namun dibalik pelaksanaan new Normal tersebut harus ada kedisiplinan masyarakat untuk mematuhi protokol kesehatan yang berlaku guna menghindari paparan Covid-19. Menyikapi hal tersebut pemerintah semakin waspada dan melakukan tindakan preventif untuk mendisiplinkan masyarakat. Untuk itu Instansi terkait di Kota Tarakan melaksanakan Patroli Gabungan guna menghimbau masyarakat untuk mematuhi protokol kesehatan seperti social distancing, mencuci tangan, menggunakan masker dan lainnya.

Patroli gabungan ini terdiri dari Personel Satbrimob Polda Kaltara serta Satuan TNI Polri yang berada di Kota Tarakan. Patroli ini selain dilaksanakan dengan himbauan, juga memberikan pemahaman kepada masyarakat untuk tetap berhati hati dalam melaksanakan aktivitas. Selain itu tindakan tegas petugas kepada masyarakat yang tetap membandel tidak menggunakan masker.

Danyon A Pelopor AKBP Irwan Yuli Prasetyo, SIK. Dalam persiapan penerapan New Normal TNI Polri digerakkan untuk melaksanakan patroli mendisiplinkan masyarakat untuk mematuhi himbauan pemerintah. “Dalam New normal di Kota Tarakan ini TNI Polri melaksanakan patroli gabungan untuk mendisiplinkan masyarakat untuk mematuhi himbauan pemerintah.” tegasnya.

Detasemen Gegana

Gegana Kaltara Pastikan Keamanan Gereja-Gereja di Tarakan

25 December 2020

Tarakan –  Demi mengamankan jalannya ibadah Natal Personel Detasemen Gegana melakukan sterilisasi di gereja-gereja yang berada di Kota Tarakan Kalimantan Utara, Jum’at  (25/12). Perayaan Natal bagi umat nasrani telah digelar di berbagai wilayah ditanah air. Demi menjaga kelancaran dan keamanan tempat ibadah dalam perayaan natal kali ini, Satbrimob Polda Kaltara memerintahkan jajarannya untuk melaksanakan sterilisasi lokasi-lokasi tersebut tersebut. Satu Subdetasemen dari Den Gegana Brimob Kaltara mulai mempersiapkan peralatan dan personelnya untuk melakukan sterilisasi. Adapun gereja yang men...

Batalyon Pelopor Detasemen Gegana Makosat

Dansat Brimob Polda Kaltara Sosialisasikan Hasil Rakernis Brimob Polri T.A. 2019

27 February 2019

Tarakan – Dansat Brimob Polda Kaltara Pol Heri Sulesmono, SIK memimpin jalannya sosialisasi hasil Rakernis Brimob Polri T.A. 2019 di Mako Satbrimob Polda Kaltara. Kegiatan Sosialisasi ini bertujuan untuk meneruskan apa yang menjadi himbauan dan arahan pimpinan tertinggi Brimob dalam hal ini adalah Dankor Brimob Polri. Dansat Brimob Polda Kaltara menekankan kepada seluruh personil Satbrimob Polda Kaltara untuk mengamankan jalannya pemilu di Kaltara. “Yang menjadi penekanan pimpinan adalah jalannya pemilu tahun 2019 dapat berjalan lancar dan aman. Kita siap kan segalanya dari pers...

Batalyon Pelopor

Kompi 3 Laksanakan Istighosah, Berdoa Wabah Corona Cepat Usai

05 April 2020

Nunukan – Personil Brimob Kompi 3 Batalyon A Pelopor Satbrimob Polda Kaltara laksanakan doa bersama atau istighosah di masjid Kompi 3 untuk keselamatan Personil dan Masyarakat agar virus corona atau covid 19 ini cepat selesai dan tidak ada lagi korban yang terpapar virus corona, 04 April 2020. Dipimpin oleh Aipda Johar Prayogi kegiatan istighosah atau doa bersama ini dilaksanakan dengan tetap menerapkan himbauan pemerintah yakni Phisycal Distancing atau jaga jagak jarak antar orang minimal 1 Meter. Brimob Kaltara juga mengajak kepada seluruh masyarakat untuk terus berdoa kepada Tuhan Yang Mah...

Follow Us