of

Patroli Gabungan Provos Menyisir Kota Tarakan Pastikan Tempat Hiburan Tutup

Published 29 March 2020 06:00 By Admin Kaltara

Tarakan – Patroli Gabungan Provos Satuan Brimob Polda Kaltara bersama Provos Satuan kewilayahan menyisir tempat hiburan malam Kota Tarakan Kalimantan Utara. Sabtu (28/03/2020).

Sejumlah aturan mulai diterapkan pemerintah dalam menanggulangi Covid-19 yang semakin parah. Pada akir-akir ini instansi TNI-Polri menggalakkan himbauan kepada masyarakat terkait aturan yang sudah diterapkan oleh pemerintah. Usai dilaksanakan patroli himbauan beberapa hari sebelumnya oleh tim patroli, kini Provos dari Satuan Kewilayahan kembali menyisir tempat-tempat hiburan malam di Kota Tarakan. Patroli kali ini bejalan aman dan lancar, tempat-temat yang sudah himbau sudah mulai mengikuti peraturan dengan menutup tempat tersebut. Demi keselamatan bersama dan menjaga mesyarakat dari bahaya covid-19 TNI-Polri beserta Instansi Kewilayahan akan terus menghimbau masyarakat untuk tetap tinggal dirumah dan menghindari aktivitas diluar, serta membubarkan kegiatan masyarakat yang bengumpulkan banyak massa.

Patroli gabungan ini dipimpin Ops Polres Tarakan. Dari Satbrimob Polda Kaltara personel Seksi Provos dipimpin Kasi Provos Aipda Indra Sakti Utama, SH., serta satuan lain yang terlibat antara lain Kodim 0907/TRK, POM AD, POM AL dan PMK AU. Patroli ini dilaksanakan serentak di wilayah Kota Tarakan bersamaan dengan patroli gabungan di tingkat Polsek.

Ditemui usai pelaksanaan kegiatan Kasi Provos Satbrimob Polda Kaltara Aipda Indra Sakti Utama, SH. Menjelaskan bahwa patroli gabungan Provos ini merupakan langkah lanjutan dari patroli sebelumnya untuk memastikan tidak beroperasinya tempat hiburan di Kota Tarakan. “Patroli gabungan Provos ini merupakan langkah lanjutan dari patroli sebelumnya guna memastikan tidak beroperasinya tempat hiburan di Kota Tarakan untuk menghindari paparan covid-19” ucap Kasi Provos.

Batalyon Pelopor Detasemen Gegana Makosat

Satbrimob Polda Kaltara laksanakan Sosialisasi HIV & AIDS dan pemeriksaan kesehatan bagi Personel

27 January 2020

Satbrimob Polda Kaltara laksanakan Sosialisasi HIV & AIDS dan pemeriksaan kesehatan bagi Personel Tarakan - Satuan Brimob Polda Kaltara melaksanakan sosialisasi HIV&AIDS serta pemerikasaan kesehatan bagi Personel di Mako Satbrimob Polda Kaltara Kota Tarakan Kalimantan Utara, Senin (27/01/2020). Kesehatan merupakan aset berharga bagi setiap orang, tak terkecuali personel Brimob yang selalu dituntut tampil prima dalam setiap pelaksanaan tugas. Kali ini seksi Kesjas Satbrimob Polda Kaltara bekerja sama dengan Puskesmas Karang Rejo dan dinas Kesehatan Kota Tarakan menggelar Sosialis...

Makosat

Satbrimob Polda Kaltara Gelar Bakti Religi Sambut HUT ke-80 Korps Brimob Polri

07 November 2025

Tarakan – Dalam rangka menyambut HUT ke-80 Korps Brimob Polri, Satuan Brimob Polda Kalimantan Utara melaksanakan kegiatan bakti religi di Masjid Surau Gadang, Jl. Bhayangkara RT 64 Pasir Putih, Kota Tarakan, pada Jumat (07/11).   Kegiatan bakti religi ini difokuskan pada kerja bakti kebersihan lingkungan masjid, mulai dari membersihkan area dalam dan luar masjid hingga merapikan halaman sekitarnya. Personel Brimob bersama pengurus masjid bergotong-royong untuk menciptakan suasana ibadah yang bersih dan nyaman.   Dansat Brimob Polda Kaltara, Kombes Pol Sarly Sollu, S.I.K., M.H., menyampaikan ba...

Batalyon Pelopor Detasemen Gegana

Brimob Kaltara makamkan jenazah pasien covid-19 Kota Tarakan.

06 November 2020

Tarakan – Mendengar kabar telah meninggalnya salah satu pasien covid-19 Kota Tarakan, Kasi Kesjas Satbrimob Polda Kaltara Aiptu Ahmad  Faisal Lubis merespon cepat dengan langsung berkoordinasi dengan dinas kesehatan Kota Tarakan. Kamis (05/11/2020). Dalam situasi ini perlunya kesiap siagaan dari instansi terkait penanganan covid-19 sangat diperlukan. Kasi Kesjas menyampikan,“Setelah mendengar informasi tersebut, Kami berkoordinasi dengan Dinkes Tarakan dan mempersiapkan personel pemakaman dari Satbrimob Polda Kaltara,” jelasnya. Kali ini Personel Brimob yang tergabung dalam Satgas Amannusa II...

Follow Us