of

Dansat Brimob hadiri peletakan Batu Pertama Kantor BIN Kaltara

Published 25 March 2020 06:00 By Admin Kaltara

Tarakan – Dansat Brimob Polda Kaltara menghadiri peletakan Batu Pertama Kantor BIN Kaltara yang berada di Jalan Bhayangkara, Pasir Putih kota Tarakan Kaltara.  Senin, (23/03/2020).

Perencanaan pembangunan Kanton Bin Kaltara yang sudah direncanakan oleh Pemkot Tarakan sejak tahun 2015 kini sudah mulai dilaksanakan pengerjaannya. Lahan yang berada di jalan Bhayangkara tersebut sudah dihibahkan oleh pemkot sejak tahun 2019 lalu. Pada pengerjaanya kegiatan ini di lakukan oleh kontraktor PT. Pubagot Jaya Abadi dengan tanggal kontrak 18 Maret 2020.

Kegiatan peletakan batu pertama dihadiri langsung oleh Gubernur Kalimantan Utara dan seluruh unsur Forkopimda Kaltara. Dansat Brimob Polda Kaltara Kombes Pol. Heri Sulesmono, SIK. turut menghadiri kegiatan yang dilaksanakan pada pukul 10.00 wita tersebut. Hadirnya Kantor BIN perwakilan Kaltara menambah sederet Kantor perwakilan instansi vertikal di Kota Tarakan.

Dansat Brimob Polda Kaltara Kombes Pol. Heri Sulesmono, SIK. mengucapkan selamat atas dimulainya pembangunan Kantor BIN perwakilan Kaltara. “Saya Ucapkan selamat dengan peletakan batu pertama ini sebagai tanda dimulainya Progres pembangungan Kantor BIN perwakilan Kaltara” Ucapnya.

 

Batalyon Pelopor Detasemen Gegana Makosat

Terus Laksanakan Himbauan, Patroli Gabungan Sambangi Tempat Billyard dan Cafe

27 March 2020

Tarakan – Patroli Gabungan Satuan Brimob Polda Kaltara bersama Satuan kewilayahan himbau Masyarakat Kota Tarakan untuk tetap dirumah hindari kegiatan di keramaian. Kamis (26/03/2020). Penyebaran Covid-19 yang semakin menghawatirkan di Indonesia membuat pemerintah menerapkan siaga virus tersebut. Sejumlah aturan sudah diterapkan tetapi dalam pelaksanaannya masi terdapat masyarakat yang belum menyadarinya. Menindak lanjuti himbauan pemerintah, Satbrimob Polda Kaltara bersama satuan kewilayahan terus melaksanakan Patroli Gabungan guna menghimbau masyarakat untuk tetap tinggal dirumah dan menghin...

Batalyon Pelopor

Stop Pengendera Yang Tidak Menggunakan Masker, Brimob Berikan Himbauan dan Masker Gratis

11 April 2020

Tarakan – Brimob Kompi 2 Batalyon A Pelopor Satbrimob Polda Kaltara stop pengendara yang tidak menggunakan masker untuk diberikan Masker gratis sembari memberikan himbauan wajib menggunakan masker saat diluar rumah kepada masyarakat Kota Tarakan, Provinsi Kalimantan Utara. Sabtu (11/04/2020). Pembagian masker dilakukan sebagai upaya menjaga kesehatan masyarakat di tengah mewabahnya virus Corona. Masyarakat yang sedang melaksanakan kegiatan diluar rumah menjadi sasaran pembagian masker dan sembari diberikan himbauan. Tak hanya membagikan, personil Brimob pun tak lupa menyelipkan pesan bagi mas...

Batalyon Pelopor Detasemen Gegana Makosat

Brimob Kaltara Laksanakan Penghijauan Di Lahan Milik Satbrimob Polda Kaltara

14 January 2020

Tarakan - Datangnya musim penghujan tahun ini telah dimanfaatkan sebagian banyak instansi dan institusi pemerintah khususnya di Satbrimob Polda Kalimantan Utara, dengan menanam berbagai macam pohon baik dilingkungannya maupun dilahan-lahan yang layak ditanami pepohonan. Memiliki tanah hibah dari Pemkot Tarakan di daerah Juwata Laut, Kota Tarakan seluas 20 Hektar membuat Dansat Brimob Polda Kaltara memilik inisiatif untuk melakukan penghijauan sembari membuat batas-batas lahan dengan menanam ratusan pohon sawit dilahan tersebut. "Rencana penghijauan dilahan milik Satbrimob Polda Kaltara ini, s...

Follow Us