of

Cegah Isu Propaganda KKB Brimob Kaltara laksanakan Sosialisasi kepada Masyarakat

Published 21 May 2021 07:00 By Admin Kaltara

Tarakan – Dalam rangka mendukung salah satu Program Priorotas Kapolri (PPK) Personil Satuan Brimob Polda Kaltara melaksanakan Patroli dan Sosialisasi kepada Masyarakat agar tidak terpengaruh Isu Propaganda Oleh Kelompok  Kriminal Bersenjata (KKB) di wilayah hukum Polda Kaltara, Jumat (21/05/2021)

 

Kabag Ops Satbrimob Polda Kaltara Iptu Ucok P Nababan menegaskan bahwa patroli yang dilaksanakan personelnya merupakan upaya menjaga kondusifitas kamtibmas di lingkungan masyarakat. “Patroli yang dilaksanakan personel Brimob merupakan upaya menjaga situasi kamtibmas yang kondusif di masyarakat dan berharap Masyarakat lebih bijak lagi dalam penggunaan media sosial,” Ucapnya.

 

Ia berharap Masyarakat Indonesia Khususnya Masyarakat Kaltara tidak termakan Isu Propaganda oleh Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) dan senantiasa memberikan dukungan terhadap personil TNI-Polri yang sedang melaksanakan Tugas di Wilayah Provinsi Papua “Propaganda itu di buat untuk menyurutkan kepercayaan Masyarakat kepada TNI-Polri,” Pungkasnya.

Detasemen Gegana

Detasemen Gegana Satbrimob Polda Kaltara Evakuasi Mortir Di Juwata Laut

01 January 2020

TARAKAN – Satu unit Jibom Detasemen Gegana Satbrimob Polda Kaltara lakukan evakuasi mortir di pekarangan rumah Bapak Hamzah di Jl. P. Aji iskandar Rt. 09 Kelurahan Juata Laut Kecamatan Tarakan utara Kota Tarakan, Selasa, 31/12/2019 Kejadian berawal ketika Bapak Hamzah yang merupakan pemilik rumah sedang memperbaiki pagar pekarangan rumah dengan mengganti tiang pagar, pada saat Hamzah menggali tanah untuk tiang pagar, ia menemukan besi bulat berbentuk mortir. Menemukan benda yang mencurigakan, Hamzah bergegas menghubungi SPKT Polsek Tarakan Utara Polres Tarakan yang kemudian diteruskan kepada ...

Batalyon Pelopor

Siaga Bencana, Brimob Ikuti Apel Kesiapsiagaan di Polres Bulungan.

11 November 2020

Tanjung Selor - Apel Kesiapsiagaan Tanggap Bencana bertempat di Lapangan Mapolres Bulungan Jalan Agatis Tanjung Selor diikuti oleh instansi terkait Kabupaten Bulungan. Rabu (11/11/2020). Bertindak sebagai Pimpinan Apel Waka Polres Bulungan Kompol Roberto Afrianza, A.Md. dan Pasi Ops Kodim 0803/TSR Kapten Inf. Pardi, apel kesiapsiagaan ini diikuti oleh Para PJU Polres Bulungan, Danki 1 Pelopor Batalyon A Polda Kaltara Ipda Yahwan Kurnia Akbar, Kasat Pol PP Prov. Kaltara, BPBD Kab. Bulungan, Tagana Kab. Bulungan, PMI Kab. Bulungan serta dari Manggala Agni Prov. Kaltara. Dalam sambutannya Waka P...

Detasemen Gegana

Semprotkan Disinfektan Waspadai Penyebaran Covid-19 di lingkungan Mako

26 October 2020

Tarakan – Mewaspadai penyebaran Virus Corona, Detasemen Gegana melaksanakan Penyemprotan cairan disinfektan oleh di lingkungan Mako Satbrimob Polda Kaltara Kota Tarakan Kalimantan Utara. Senin, (26/10/2020). Penyebaran Virus Corona yang yang tak kunjung mereda di Indonesia begitu pula di Kalimantan Utara mewajibkan instansi terkait untuk waspada terutama di lingkungan sekitar. Satuan Brimob polda Kaltara sebagai salah satu gugus terdepan penanganan Covid-19 kembali melaksanakan penyemprotan cairan disinfektan. Penyemprotan dilaksanakan di lingkungan perkantoran dan asrama Satbrimob Polda Kalt...

Follow Us