of

Patroli Sambang Ajak Masyarakat Jaga Kondusifitas Kamtibmas Di Kota Tarakan

Published 30 November 2020 17:45 By Admin Kaltara

Tarakan – Personel Satbrimob Polda Kaltara melaksanakan patroli menyambangi warga Masyarakat guna mengingaatkan untuk saling menjaga kondusifitas di tengah masyarakat Kota Tarakan Kalimantan Utara. Senin, 30 November 2020.

Patroli menggunakan kendaraan bermotor yang dipimpin oleh Aipda Muzammil beserta anggotanya berdialog dengan warga di wilayah Kecamatan Tarakan Tengah, Kota Tarakan untuk memberikan sosialisasi kepada warga untuk saling menjaga kondusifitas kamtibmas jelang pelaksanaan pilkada serentak di tengah Pandemi Covid-19.

Selain sosialisasi, Tim Patmor juga menghimbau masyarakat untuk memberikan informasi serta melaporkan kepada Kepolisian apabila terjadi gangguan kamtibmas seperti penyebar isu dan berita hoax untuk segera di lakukan counter guna mencegah terjadinya gejolak di masyarakat. Kegiatan patroli ini rutin dilaksanakan terutama menjelang pemilu kada yang sudah didepan mata. Tidak hanya penyampaian terkait kamtibmas, himbauan untuk melaksanakan protokol kesehatan juga tak lupa disampaikan dalam kesempatan tersebut.

Kabag Ops Satbrimob Polda Kaltara Iptu Ucok P. Nababan, SH. mengatakan bahwa pentingnya menjaga kondusifitas kamtibmas menjelang pemilukada yang memiliki kerawanan yang tinggi.

"Peran serta masyarakat dalam menjaga situasi kamtibmas sangat penting dalam mendukung aparat keamanan dalam kondosifitas ini, oleh sebab itu patroli sambang terus dilaksanakan untuk menjalin komunikasi dengan masyarakat Kota Tarakan,” ujar Kabag Ops.

Batalyon Pelopor Detasemen Gegana

Patroli Gabungan Pantau Aktivitas Masyarakat Di Akhir Pekan

04 October 2020

Tarakan – Patroli Gabungan Satuan Brimob Polda Kaltara bersama Satuan kewilayahan kembali dilaksanakan guna menghimbau dan menertibkan  masyarakat terkait protokol kesehatan di akhir pekan. Sabtu, (04/10/2020). Kedisiplinan masyarakat terkait protokol kesehatan terus ditumbuhkan dan dipantau pelaksanaannya. Instansi terkait di Kota Tarakan kembali melaksanakan Patroli Gabungan guna menghimbau dan memberikan peringatan kepada  masyarakat untuk terus menerapkan protokol kesehatan dimanapun berada. Kegiatan ini dilaksakan untuk menekan angka pasien Covid-19 di Kota Tarakan serta memantau situasi ...

Batalyon Pelopor

Brimob dan Satuan Kewilayahan masih bersiaga di Posko Ops Ketupat

28 May 2020

Bulungan – Personel Kompi 1 Batalyon A Pelopor masih bersiaga dalam rangka pengamanan di Pos Pantau Operasi ketupat 2020 bersama satuan kewilayahan di Kabupaten Bulungan Kalimantan Utara. Kamis, (28/05/2020). Meskipun Hari raya sudah terlewati namun seluruh jajaran Kepolisian masih bersiaga dalam Operasi Ketupat di seluruh Indonesia tak terkecuali di wilayah Kalimantan Utara. Kali ini Satbrimob Polda Kaltara bersama Polres bulungan memantau situasi di pos pantau ops ketupat yang berada di wilayah Kabupaten Bulungan. Meskipun dalam Ramadhan tahun ini tidak seperti biasanya dikarenakan pandemi ...

Batalyon Pelopor

Danyon A Pelopor Hadiri Tabligh Akbar Peringatan Isra’ Mi’raj Polres Bulungan

16 March 2020

Bulungan – Danyon A Pelopor Satbrimob Polda Kaltara menghadiri kegiatan Akbar Peringatan Isra’ Mi’raj di Mako Polres Bulungan Provinsi Kalimantan Utara. Jum’at  (13/03/2020). Kegiatan Tabligh Akbar merupakan acara rutin digelar di Polres Bulungan, Kegiatan ini dalam rangka memperingati Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1441 H. Kegiatan dilaksanakan di Halaman Mako Polres Bulungan Polda Kaltara yang berada di Jl. Agatis Tanjung Selor Kabupaten Bulungan. Polres Bulugan selaku pantia pelaksana mengundang seluruh unsur FKPD Kabupaten Bulungan serta para personel TNI- Polri juga masyarakat Tanjung Se...

Follow Us