Upaya Pencegahan Covid 19, Brimob Kaltara Himbau Pengunjung Pasar
Published 15 April 2020 06:00 By Admin Kaltara

Tarakan - Dalam upaya mencegah penyebaran Virus Corona (Covid-19) di wilayah Kota Tarakan Provinsi Kaltara, tim Patmor Kompi 2 Batalyon A Pelopor laksanakan Patroli himbauan kepada masyarakat khususnya kepada para pengunjung Pasar Ghuser, kegiatann ini dilaksanakan dalam rangka menghimbau agar masyarakat tidak keluar rumah atau berkumpul.

Dansat Brimob Polda Kaltara melalui Danyon A Pelopor AKBP Irwan Yuli Prasetyo, SIK menegaskan bahwa, "Larangan berkumpul mempunyai ancaman hukum bagi yang melanggar. Himbauan-himbauan secara persuasif akan diberikan kepada masyarakat yang masih bergerombol, berkerumun atau berkelompok dalam jumlah yang banyak. Masyarakat dihimbau supaya tidak membuat kegiatan-kegiatan yang sifatnya mengumpulkan massa, jika apa yang dinginkan sudah terpenuhi segera kembali kerumah, tetap cuci tangan dan langsung rendam baju sebelum memegang suatu apapun,"
"Pernyataan tersebut didukung langkah preventif ini sangat penting. Jangan sampai instruksi social distancing diabaikan dan membuat penyebaran Virus Corona melebar di Wilayah Kota Tarakan." Jelasnya.

Batalyon Pelopor
15 August 2020
Tarakan – Seksi Provos Satbrimob Polda Kaltara menggelar kegiatan razia tempat hiburan malam di wilayah Kota Tarakan, Kalimantan Utara. Kamis (14/08/2020).
Demi mengantisipasi pelanggaran disiplin yang dilaksanakan anggota Polri khususnya personel Satbrimob Polda Kaltara razia tempat hiburan malam dilaksanakan oleh Seksi Provos Satbrimob. Dengan menggandeng Seksi Intel, Provos Satbrimob Polda Kaltara menyisir tempat tempat hiburan di wilayah hukum Kota Tarakan.
Kasi Provos Satbrimob Polda Kaltara Aipda Indra Sakti Utama H., S.H. mengatakan bahwa Razia ini bekerja sama dengan Seksi Intel untuk...
Detasemen Gegana
06 April 2021
TARAKAN – Satu unit Jibom Detasemen Gegana Satbrimob Polda Kaltara lakukan evakuasi temuan Granat aktif sisa Perang Dunia II di Kel. Juata Krikil Kec. Tarakan Utara Kota Tarakan. Senin, 05/04/2021.Benda mencurigakan kembali ditemukan salah seorang warga di Kota Tarakan . Penemuan ini dimulai ketika Saudara Jones (25) yang sedang melaksanakan penggalian pasir mendapati benda keras di tengah medan galiannya. Dengan langsung bergegas melaporkan benda temuannya ke Mako Satbrimob Polda Kaltara yang diterima oleh personel penjagaan. Laporan ini kemudian diteruskan kepada Unit Jibom Detasemen Gegana ...
Batalyon Pelopor
Detasemen Gegana
Makosat
14 January 2020
Tarakan - Datangnya musim penghujan tahun ini telah dimanfaatkan sebagian banyak instansi dan institusi pemerintah khususnya di Satbrimob Polda Kalimantan Utara, dengan menanam berbagai macam pohon baik dilingkungannya maupun dilahan-lahan yang layak ditanami pepohonan.
Memiliki tanah hibah dari Pemkot Tarakan di daerah Juwata Laut, Kota Tarakan seluas 20 Hektar membuat Dansat Brimob Polda Kaltara memilik inisiatif untuk melakukan penghijauan sembari membuat batas-batas lahan dengan menanam ratusan pohon sawit dilahan tersebut.
"Rencana penghijauan dilahan milik Satbrimob Polda Kaltara ini, s...