of

Patmor Brimob himbau Warga untuk tak sebar hoax terkait virus corona

Published 23 March 2020 06:00 By Admin Kaltara

Tarakan – Tim Patmor Kompi 2 Batalyon A Pelopor mengimbau kepada semua pihak dan lapisan masyarakat agar tidak menyebarkan berita bohong atau hoax terkait isu wabah virus corona baru (COVID-19) serta menyebarluaskan berita yang belum tentu kebenarannya karena bisa berurusan dengan masalah hukum. Minggu (22/03/2020).
Kasus penyebaran hoaks isu COVID-19 dengan sagat banyak sekali beredar di media sosial. Menanggapi hal ini Patmor Brimob dikerahkan untuk ajak warga tidak menyebarkan hoax dan berita yang belum tentu kebenarannya, sembari memberikan himbauan terkait keamanan dan informasi terkini tentang covid-19.

“menanggapi situasi saat ini kita harus memberikan informasi yang terpercaya dan mengajak masyarakat untuk tidak percaya berita bohong yang dapat memperkeruh suasana,” kata Dansat Brimob Polda Kaltara, Kombes Pol Heri Sulesmono, SIK.
Melihat dampak buruk berita hoaks tersebut, Brimob Kompi 2 Batalyon A Pelopor terus mensosialisasikan kepada masyarakat di Kota Tarakan untuk bijak dan hati-hati dalam membuat status atau menyebarkan informasi di media sosial.

Batalyon Pelopor

Personel Satbrimob Polda Kaltara Melaksanakan Sosialisai Kamtibmas Kepada Komunitas Petani Rumput Kab. Nunukan

23 October 2024

Demi Menciptakan Situasi Yang Aman Personel Satbrimob Polda Kaltara Melaksanakan Sosialisai Kamtibmas Kepada Komunitas Petani Rumput Yang Berada Jl. Lingkar Kab. Nunukan Kec. Nunukan. Dalam kesempatan ini Personel Satbrimob Polda Kaltara mengajak para petani bertukar pendapat atau sharing terkait apa yang menjadi polemik petani saat ini, dan menyampaikan pesan-pesan kamtibmas agara terciptanya situasi yang aman dan kondusif. Kegiatan sambang ini dilaksanakan sebagai upaya untuk mendukung program pemerintah untuk menjaga ketahanan pangan dan meningkatkan kesadaran masyarakat tentang pentingnya ...

Batalyon Pelopor

Brimob Bersama satuan Kewilayahan Kab. Bulungan kembali himbau masyarakat di malam minggu

03 May 2020

Tarakan – Patroli Gabungan Batalon A Pelopor Satuan Brimob Polda Kaltara bersama Satuan kewilayahan kembali menghimbau Masyarakat di malam minggu di wilayah Kabupaten Bulungan. Sabtu, (02/05/2020). Malam minggu merupakan waktu dimana keramaian biasanya terjadi di beberapa titik di Kabupaten Bulungan. Menyikapi penyebaran Covid-19 yang semakin menghawatirkan di Indonesia membuat pemerintah menerapkan siaga virus tersebut. Sejumlah aturan mulai diterapkan dibeberapa daerah di Kaltara seprti PSBB dan lainnya. Untuk kesekian kalinya  Instansi terkait di Kabupaten Bulungan melaksanakan Patroli Gab...

Batalyon Pelopor

Brimob Kompi 1 laksanakan pengamanan dalam Ops Ketupat

29 April 2020

Bulungan – Personel Kompi 1 Batalyon A Pelopor melaksanakan pengamanan di Pos Pantau Operasi ketupat 2020 bersama satuan kewilayahan di Kabupaten Bulungan Kalimantan Utara. Rabu, (29/04/2020). Memasuki bulan Ramdhan, seluruh jajaran Kepolisian sudah menjadi rutinitas dalam melaksanakan Operasi Ketupat di seluruh Indonesia tar terkecuali di wilayah Kalimantan Utara. Kali ini Satbrimob Polda Kaltara bersama Polres bulungan memantau situasi di pos pantau ops ketupat yang berada di wilayah Kabupaten Bulungan. Meskipun dalam Ramadhan tahun ini tidak seperti biasanya dikarenakan pandemi covid-19 na...

Follow Us