of

Mobil AWC Semprotkan Disinfektan di wilayah Kabupaten Bulungan Pasca Lebaran

Published 29 May 2020 15:34 By Admin Kaltara

Tanjung Selor – Batalyon A Pelopor kembali mengerahkan mobil Armored Water Canon (AWC) untuk melakukan penyemporatan disinfektan di seputaran Kabupaten Bulungan. Jum’at (29/05/2020).

Menyikapi belum merendanya situasi penyebaran Covid-19 di Kalimantan Utara, Seluruh instansi terus bersiaga menghadapi pandemi Covid-19. Kali ini – Batalyon A Pelopor kembali semprotkan disinfektan sepanjang seputaran Kabupaten Bulungan. Penyemprotan  ini tersebut terdiri dari  1 unit Armored Water Canon(AWC). Kegiatan yang dimulai pada pukul 09.00 Wita tersebut dilaksanakan dalam upaya pencegehan terhadap penyebaran Covid-19 atau Virus Corona di Kabupaten Bulungan pasca lebaran,

Danyon A Pelopor AKBP Irwan Yuli Praseyo, SIK mengatakan, penyemporatan disinfektan menggunakan mobil Armored Water Canon (AWC) ini dilaksanakan guna mengantisipasi penyebaran covid-19 pasca Hari Raya Idul Fitri.

"penyemprotan ini dilaksanakan guna mengantisipasi penyebaran covid-19 pasca Hari Raya Idul Fitri yang jumlah kasusnya masih bertambah," Kata Danyon A Pelopor.

Adapun wilayah yang menjadi sasaran penyemprotan disinfektan menggunakan mobil Armored Water Canon (AWC) kali ini diseputaran jalan protokol Kecamatan Jelarai dan seputaran ke Mako Batalyon A Pelopor Kabupaten Bulungan.

Batalyon Pelopor

Berikan Himbauan Protokol Kesehatan, Brimob Sambangi Warga Malinau

20 February 2021

Malinau  – Dengan mengutamakan kedekatan bersama masyarakat, Brimob terus berupaya menghimbau untuk terus patuhi protokol kesehatan di tengah masa pandemi. Kamis (18/2/2021). Satbrimob Polda Kaltara melalui Kompi 4 Batalyon A Pelopor yang berlokasi di Kabupaten Malinau mengerahkan Patroli sambang memberikan himbauan untuk mematuhi protokol kesehatan. Selain itu personel juga mengajak warga dalam menjaga kamtibmas di lingkungan masing-masing. Patroli yang dipimpin oleh Brigpol Tandi Paerunan berdialog dengan masyarakat di salah satu bengkel sembari menjelaskan secara detail seperti social dist...

Batalyon Pelopor

Brimob Nunukan Salurkan Bantuan Polri Peduli Covid-19 kepada masyarakat yang terkena PHK.

08 June 2020

Nunukan – Satuan Brimob Polda Kalimantan Utara melalui Kompi 3 Yon A Pelopor  melaksanakan pembagian bantuan paket sembako Polri Peduli Covid-19 kepada masyarakat yang terkena pemutusan hubungan kerja dampak pandemi Covid 19 di Kabupaten Nunukan. Senin (08/06/2020). Masa pandemi covid 19 yang belum usai di Indonesia telah membuat perekonomian hampir seluruh masyarakat memburuk. Tidak hanya segi ekonomi tetapi berbagai dampak negatif sudah dirasakan penduduk dunia. Salah satunya dirasakan oleh masyarakat Kabupaten Nunukan, dimana  perusahaan tempat mereka bekerja mengalami penurunan penghasila...

Batalyon Pelopor Detasemen Gegana Makosat

Waspadai virus corona, Satbrimob Polda Kaltara semprotkan disinfektan

18 March 2020

Tarakan – Mewaspadai penyebaran Virus Corona, Detasemen Gegana melaksanakan Penyemprotan cairan disinfektan oleh di lingkungan Mako Satbrimob Polda Kaltara Kota Tarakan Kalimantan Utara. Rabu, (18/03/2020). Penyebaran Virus Corona yang semakin menghawatirkan di wilayah Indonesia. Meskipun di Kalimantan Utara masi belum terindikasi masyarakat yang suspek virus tersebut tetapi kewaspadaan tetap dilakukan oleh pemprov maupun instansi-instansi terkait di Kalimantan Utara. Satuan Brimob polda Kaltara sebagai salah satu Power on Hand Kapolda turut waspada menyikapi kondisi ini. Dalam kesempatan kal...

Follow Us